Tag: tips merawat lantai kayu

Cara Mencegah Lantai Kayu yang Memudar
Tips & Tricks

Cara Mencegah Lantai Kayu yang Memudar

Lantai kayu masih jadi favorit pilihan lantai rumah hingga hari ini. Apalagi pilihannya semakin banyak, tersedia dalam beragam warna, pola, dan spesies kayu.  Sehingga memungkinkan pemilik rumah dan Anda untuk memilih tampilan yang sesuai dengan selera dan estetika rumahnya. Sayangnya, lantai kayu dapat memudar seiring berjalannya waktu. Hal ini tentu akan menyebabkan permukaan kayu tampak tua dan usang. Hal ini dapat dicegah dengan mengambil tindakan yang tepat melindungi lantai rumah Anda.  Berikut beberapa alasan mengapa lantai kayu memudar dan cara yang bisa dilakukan untuk mencegahnya sebagaimana dilansir dari Better Homes & Gardens. Apa penyebab lantai kayu memudar? 1. Sinar matahari langsung Sinar matahari langsung ialah salah satu penyebab paling...
Macam-macam rekomendasi Warna Kayu untuk Lantai
Design, Lifestyle

Macam-macam rekomendasi Warna Kayu untuk Lantai

Saat ingin mengganti lantai kayu keras di rumah, pemilihan warna kayu yang tepat sangatlah penting untuk mendapatkan tampilan dan nuansa yang diinginkan. Pasalnya, warna lantai kayu dapat memengaruhi suasana, estetika, dan gaya desain ruangan secara keseluruhan. Baik Anda menyukai warna terang, gelap, putih, abu-abu, cokelat, atau natural, setiap warna kayu memiliki dampak visual yang berbeda. Misalnya, lantai kayu gelap memancarkan suasana nyaman dan ramah. Namun, lantai ini menyerap banyak cahaya dan membuat ruangan tampak lebih kecil. Sebaliknya, lantai kayu terang berfungsi sebagai permukaan yang reflektif, mampu memperkuat pencahayaan dan mencerahkan ruangan sehingga ruangan kecil pun terasa lebih luas. Jika Anda ingin tetap menggunakan lantai kayu keras, kayu keras menawark...