Tag: internal auditor

7 Kesalahan Umum dalam Penerapan ISO 9001:2015
Management

7 Kesalahan Umum dalam Penerapan ISO 9001:2015

Penerapan standar ISO 9001:2015 seringkali menjadi langkah awal bagi perusahaan dalam membangun sistem manajemen mutu yang efektif.  Namun, tidak sedikit organisasi yang mengalami kesulitan dalam mempertahankan perubahan yang diharapkan oleh standar ini secara berkelanjutan. Bagi perusahaan Anda yang mungkin sedang menghadapi kendala atau tantangan dalam mengimplementasikan sistem manajemen mutu, simak berikut ini kesalahan umum yang sering terjadi selama proses implementasi ISO 9001. Kesalahan umum penerapan ISO 9001:2015 Tidak ada komitmen manajemen puncak terhadap sistem ISO 9001 Ketika berbicara tentang komitmen, maka keterlibatan manajemen puncak merupakan hal yang terpenting di sini. Pasalnya, keterlibatan itu akan menjadi penggerak terwujudnya suatu kebijakan ...