Tag: furniture di jakarta

IFMAC & WOODMAC 2022: Tingkatkan Ketangguhan Industri Furnitur Pasca-pandemi
News

IFMAC & WOODMAC 2022: Tingkatkan Ketangguhan Industri Furnitur Pasca-pandemi

Industri furnitur Indonesia ialah salah satu sektor industri yang sustain dan tangguh menghadapi pandemi. Mengutip dari laman Kementerian Perindustrian Republik Indonesia (Kemenperin RI), industri furnitur mengalami pertumbuhan hingga 8,04 persen pada 2021. Peningkatan ini merupakan pertumbuhan tertinggi selama 10 tahun terakhir yang terjadi akibat permintaan ekspor yang terus meningkat. Permintaan ekspor, khususnya ke Amerika Serikat (AS), yang terus meningkat ini terjadi karena adanya pengaruh stimulus fiskal yang cukup efektif dalam meningkatkan pendapatan rumah tangga untuk mendukung pengeluaran masyarakat terhadap semua jenis barang, termasuk barang-barang furnitur kayu dan kerajinan impor. Kurangnya pasokan mebel dan kerajinan dari China juga memaksa AS untuk mengekspor dari n...