Management

Stop Call Wait, Penanganan Abnormal dalam Suatu Organisasi
Management

Stop Call Wait, Penanganan Abnormal dalam Suatu Organisasi

Dalam menjalankan standard operating procedure (SOP), terkadang ditemukan beberapa prosedur yang tidak sesuai dengan SOP yang telah ditentukan sebelumnya. Hal ini membuat proses kerja menjadi abnormal atau tidak normal seperti yang seharusnya direncanakan di awal, sehingga perlu segera ditangani agar tidak menghambat pekerjaan lain. Maka dari situ, dari sini kemudian muncul konsep stop call wait, atau konsep penanganan abnormal dalam suatu organisasi. Apa itu konsep Stop Call Wait? Jika merujuk pada pengertiannya, konsep ini ialah langkah-langkah awal dari penanganan abnormal dalam suatu proses kerja yang dilakukan di suatu organisasi atau perusahaan. Proses kerja tersebut baik dari proses produksi, tata administrasi, hingga manajemen perusahaan. Kehadiran konsep call stop wait m...
Mengenal 7 Poin Budaya Manajemen Jepang di Perusahaan
Management

Mengenal 7 Poin Budaya Manajemen Jepang di Perusahaan

Jepang dikenal dengan budaya kerja yang rapi, terstruktur, dan tegas. Karyawan pun memiliki loyalitas yang tinggi untuk mengabdi ke perusahaan tempatnya bekerja. Hal ini membuat Negeri Bunga Sakura tersebut memiliki budaya manajemen perusahaan yang sangat baik dan efektif untuk mencapai tujuan perusahaan dengan lebih efisien. Perusahaan Jepang terus mendorong inovasi dan perbaikan yang dilakukan secara terus menerus dalam budaya manajemennya. Karena itu, disiplin karyawan menjadi sangat tinggi dan mereka sangat terbuka dengan perubahaan yang bisa membawa perusahaannya menjadi lebih baik untuk bisa terus bersaing di market atau pasar. Melihat hal itu, budaya manajemen perusahaan Jepang menjadi salah satu budaya yang menarik jika ingin diaplikasikan di perusahaan-perusahaan lain. Namu...
2 Fungsi Manajer yang Utama dalam Manajemen Perusahaan
Management

2 Fungsi Manajer yang Utama dalam Manajemen Perusahaan

Seorang manajer merupakan orang yang bertanggung jawab atas bagian dari perusahaan. Ibaratnya, mereka adalah orang 'mengelola' perusahaan. Fungsi manajer memiliki tanggung jawab atas departemen dan orang-orang yang bekerja di dalamnya. Contohnya manajer operasional, yang bertanggung atas seluruh kegiatan operasional yang berjalan di perusahaan. Dalam menjalankan tugasnya, manajer memiliki dua fungsi utama sekaligus menjadi tugas utama mereka, yaitu fungsi persiapan dan fungsi pengawasan. Di dunia kerja Jepang, dua fungsi manajer ini biasa disebut dengan 準備 (junbi) yang artinya persiapan, dan 管理 (kanri) yang artinya pengawasan. Mengapa dua fungsi manajer menjadi sangat penting untuk dilakukan? Sebab, jika persiapan dan pengawasan tidak dilakukan dengan baik, maka tak jarang perusahaa...
Mengenal Metode Kaizen Perusahaan dalam Manajemen
Management

Mengenal Metode Kaizen Perusahaan dalam Manajemen

Setiap perusahaan yang sudah berjalan selama bertahun-tahun tentunya perlu melakukan perubahan dan perbaikan agar manajemen perusahaan tetap bisa berjalan dengan baik. Akan tetapi, setiap perubahan tentu tidak bisa dilakukan secara praktis dan instan, diperlukan proses sampai hasilnya terlihat. Inilah yang dikenal sebagai “Kaizen” perusahaan oleh orang Jepang. Melansir laman resmi Kementerian Keuangan Republik Indonesia (Kemenkeu RI), Kaizen terdiri dari dua kata yaitu Kai yang artinya perubahan dan Zen yang artinya kebaikan. Bahkan, Forbes menjelaskan pengertian Kaizen artinya yang dilakukan untuk memperbaiki diri dengan tindakan sekecil apapun secara bertahap, untuk kemudian menerapkan perubahan tersebut menjadi kebiasaan yang mengarah pada kesuksesan. Secara singkat, Kaizen perus...
Tips Menerapkan Metode 5S dalam Industri Woodworking
Management

Tips Menerapkan Metode 5S dalam Industri Woodworking

Saat ini, istilah Kaizen yang dalam bahasa Jepang berarti perubahan menjadi lebih baik mulai terdengar tak asing lagi. Sudah banyak perusahaan Indonesia yang menerapkan metode Kaizen 5S atau rencana perbaikan dalam konsep itu. Tak terkecuali perusahaan yang bergerak di industri di industri woodworking yang juga mulai menerapkan pilar dasar perbaikan ini. Namun, sebenarnya apa metode 5S itu?  Ini merupakan metode yang berasal dari Jepang dan disesuaikan dengan budaya kerja Jepang yang sangat disiplin dan menjunjung tinggi kerja keras. Sesuai dengan namanya, 5S merupakan singkatan dari Seiri (ringkas), Seiton (rapi), Seiso (bersih), Seiketsu (rawat), Shitsuke (rajin). Secara garis besar, 5S adalah suatu metode penataan dan pemeliharaan wilayah kerja secara intensif yang umumny...